28 Januari 2011

Kapal Ferry KMP Laut Teduh II Terbakar

Kapal Ferry KMP Laut Teduh II Terbakar - Kapal Ferry KMP Laut Teduh II terbakar yang terjadi disekitar Pulau Tempurung, yaitu antara Pelabuhan Merak dan Bakauheni. Kapal KMP Laut Teduh terbakar ketika berlayar dari merak menuu Bakauheni.

Kejadian Kapal KMP Laut Teduh II itu terbakar pada, Jumat (28/1/2011), sekitar pukul 04.00 WIB. Menurut informasi yang beredar bahwa sedikitnya terdapat lebih dari 400 penumpang yang berada didalam kapal tersebut. Selebihnya ada beberapa mobil pribadi dan juga truk.

Dari laporan terakhir yang diwartawakan oleh detikcom, bahwa dengan musibah Kapal Ferry KMP Laut Teduh II terbakar ini mengakibatkan sedikitnya 11 orang meninggal dunia, sedangkan 427 orang lainnya dinyatakan selamat.

Sampai sejauh ini belum diketahui penyebab terbakarya Kapal KMP Laut Teduh. Juga belum pula bisa diketahui berapa jumlah korban luka-luka.

0 komentar :

Tulisan Terkait: