19 November 2010

E-cpns.kemenkumham.go.id

E-cpns.kemenkumham.go.id - Banyak masyarakat saat ini yang berkunjung ke situs e-cpns.kemenkumham.go.id, khususnya bagi mereka yang ingin melihat hasil pengumuman CPNS Depkumham. Namun sejauh ini situs e-cpns.kemenkumham.go.id tidak bisa diakses dan diduga karena overload.

Atas kejadian tidak bisa diaksesnya situs www.e-cpns.kemenkumham.go.id, membuat banyak masyarakat kecewa. Dan kekecewaan ini sejatinya tertuang dibeberapa situs forum online. Dimana melalui situs forum ini masyarakat mencoba menyampaikan unek-unek mereka terkait sulitnya mereka mendapatkan informasi pengumuman CPNS Depkumham yang sejatinya disebut-sebut akan diumumkan pada tanggal 6 November 2010 yang lalu.

Meski saat ini sudah memasuki minggu ketiga bulan November 2010. Namun pengumuman CPNS Depkumham masih tetap belum dapat diketahui oleh masyarakat. Khususnya yang ikut test seleksi pada akhir Agustus yang lalu.

"dari pagi mantau di www.kemenkumham.go.id ga ada kabar, trus dapet info dari kaskuser suruh liatnya di http://e-cpns.kemenkumham.go.id/ yg keluar Problem Loading Page terus...hadooh, bikin penasaran aje dah ah." Demikian salah satu ungkapan pengguna forum kaskus, dimana ungkapan pengguna berinisial myirgi itu dikirim pada tanggal 19 November 2010 kemarin.

0 komentar :

Tulisan Terkait: