23 Mei 2009

Cara Hapus Account Friendster

Cara Hapus Account Friendster - Friendster saat ini memang sudah semakin ditinggalkan dan orang kebanyakan sudah bergabung ke situs pertemanan yang lain bernama facebook, dan mungkinkah anda adalah salah satu diantaranya?

Bila anda sudah hijarah ke facebook tapi account friendster anda masih tetap eksis juga tidak menjadi masalah, namun ketika anda sudah meninggalkan frienster dan account anda ingin dihapus di situs pertemanan itu bagaimana cara melakukannya?

Berikut adalah cara Hapus Account Friendster yang bisa anda lakukan step by step dan tentunya mudah untuk anda mengerti.

1. Login Seperti biasa di friendster dengan menggunakan email dan password friendster yang hendak di hapus.

2. Setelah Login Pilih Menu Setting yang ada pada bagian pojok kanan atas halaman friendster kamu.

3. Setelah muncul halaman baru, lihat pada bagian bawah halaman friendster tersebut, dan coba lihat dan klik tulisan Cancel Account

4. Kemudian muncul halaman baru, dan disini anda akan diminta memasukkan alamat email friendster anda, sekaligus password friendster tersebut.

5. Untuk mengahiri misi kamu dalam hal menghapus account friendster yang dimaksut, silahkan tekan tanda proceed

0 komentar :

Tulisan Terkait: